Reportase Koperasi
Berikut Hasil Reportase yang saya
lakukan dengan salah satu Anggota Koperasi Kementrian Perdagangan Republik
Indonesia Bapak Karsan S.Sos. MM. Pegawai KemenDag.
Koperasi ini didirikan sejak
Tahun 1980 di Kementerian Perdagangan Republik Indonesia untuk mensejaterahkan
Pegawai Kementerian Perdagangan RI.Dan Koperasi ini didirikan oleh Badan
Kepegawaian KemenDag RI.
Berikut Susunan Organisasi
Koperasi KemenDag RI yang terdiri dari :
1.
Manager Umum
2.
Manager
Simpan Pinjam
3.
Manager
Administrasi
4.
Karyawan
Koperasi
Syarat untuk menjadi Anggota
Koperasi KemenDag RI.
1.
Harus
Pegawai KemenDag RI
2.
Anggota
Sukarela
Adapun Syarat untuk melakukakn
pinjaman Koperasi KemenDag.
1.
Harus
Menjadi Anggota Koperasi KemenDag.
2.
Minimal 6
Bulan untuk dapat melakukan Pinjaman.
3.
Jangka
Panjang.
4.
Jangka Pendek.
PINJAMAN JANGKA PANJANG
-. Angsuran Pinjaman Jangka panjang dapat
diangsur 10x dipotong Gaji
-. Minimal Pinjaman dari Rp. 1jt sampai Rp. 10jt
PINJAMAN JANGKA PENDEK
-. Angsuran Pinjaman hanya 1x
Potong Gaji disesuaikan besar gaji Karyawan.
-. Minimal Pinjaman dari Rp. 100rb
Sampai Rp. 500rb
Sekian Reportase yang saya lakukan Kepada
Bapak Karsan S.Sos. MM. Tentang penjelasan Koperasi KemenDag
Semoga Tulisan ini Bermanfaat dan Mohon Maaf
apabila ada kekurangan.
TERIMA KASIH
Tidak ada komentar:
Posting Komentar